VISI AMIK DUMAI
Menjadi pusat penyedia tenaga vokasi bidang teknologi informasi yang sehat, unggul di tingkat regional pada tahun 2029
Misi AMIK Dumai
- Menyelenggarakan pendidikan berbasis kompetensi dibidang Vokasi teknologi informasi
- Menyelenggarakan program peningkatan Tata kelola Institusi untuk meningkatkan Tri Darma Perguruan Tinggi sehingga terciptanya atmosfir akademik yang kondusif.
- Menyelenggarakan kerjasama dan kemitraan yang saling menguntungkan berdasarkan nota kesepahaman AMIK Dumai dengan perguruan tinggi lain, instansi terkait, dunia usaha dan industri dalam bidang teknologi informasi.
- Insan yang bertaqwa dan bermoral, berbudaya dan beretika;
- Membentuk manusia yang mempunyai dedikasi dan komitmen yang tinggi terhadap lingkungan kemasyarakatannya.
Jumlah Lulusan dan Dosen Tetap
Tahun 2021
Total Lulusan
Laki-Laki
Perempuan
Dosen Tetap
Layanan
Sistem informasi akademik dibuat untuk memudahkan bagi para dosen, mahasiswa serta alumni untuk mengakses informasi yang dibutuhkan
SIAKAD
SIAKAD (Sistem Informasi Akademik) online adalah suatu Sistem yang dibangun untuk memberikan kemudahan kepada Mahasiswa dalam kegiatan administrasi akademik kampus secara online
Perpustakaan
Perpustakaan AMIK Dumai merupakan perpustakaan dibawah unit perguruan tinggi. Bahan-bahan pustaka yang dikoleksi cukup beragam terdiri dari bahan-bahan tercetak dan non cetak.
Jurnal
Jurnal Online Lentera merupakan wadah publikasi bagi peneliti, Dosen, dan Mahasiswa dalam mengembangkan penelitian di bidang teknologi komputer
Agenda dan Kegiatan

Rapat kerja APTISI Komisariat Daerah Dumai
Dumai – Akademi Manajemen Informatika & Komputer Dumai menjadi tuan rumah pelaksanaan rapat kerja Aptisi (Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia) Komisariat Daerah Dumai tahun 2020 yang berlangsung selama satu hari, Senin 16 Maret 2020 di kampus AMIK Dumai.
Senin, 16 Maret 2020 - 19.00 WIB

Wujudkan Indonesia Cerdas, BRI Berikan Beasiswa kepada 5 Mahasiswa STMIK Dumai dan 3 Mahasiswa AMIK Dumai
Sebanyak 5 mahasiswa STMIK Dumai dan 3 mahasiswa AMIK Dumai terpilih mendapatkan Program Beasiswa Indonesia Cerdas dari Bank Rakyat Indonesia (BRI)
Kamis, 23 Januari 2020 - 13.00 WIB

Sosialisasi Rumah Pintar Pemilu kepada Mahasiswa AMIK Dumai dan STMIK Dumai
Kunjungan anggota KPU Dumai ke kampus STMIK Dumai dan AMIK DUMAI dalam rangka sosialisasi tentang Pilkada serentak yang akan berlangsung pada tahun 2020.
Rabu, 27 November 2019 - 15.00 WIB
Semua Agenda dan Kegiatan »